Setiap perguruan tinggi itu dilengkapi dengan “iwan” (auditorium), asrama mahasiswa, juga perumahan dosen dan ulama. Selain itu, perguruan tinggi tersebut juga dilengkapi taman rekreasi, kamar mandi, dapur, dan ruang makan (Khalid, 1994).
Semua ini diberikan negara secara gratis karena tugas penguasa adalah ra'in (pengelola urusan masyarakat), sebagaimana sabda Nabi SAW:
"Imam (kepala negara) adalah pengurus rakyat. Dia akan diminta pertanggungjawaban tentang rakyatnya".
Demikianlah, mencerdaskan perempuan adalah dengan memberikan pendidikan yang layak kepada mereka. Sehingga dibutuhkan dukungan sistem yang kondusif. Dan Islam, memiliki tuntunan menuju hal tersebut. (Siti Susanti S.Pd.)
*) Penulis adalah pengelola Majelis Zikir As-sakinah
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari TiNewss.Com.
Mari bergabung di Grup Telegram "TiNewss.Com", caranya klik link t.me/tinewsschannel (https://t.me/tinewsschannel), kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Telegram (t.me/tinewsschannel (https://t.me/tinewsschannel)***
Artikel Terkait
Perempuan Inspiratif Najelaa Shihab : Penghargaan Bukan Tujuan, Bermanfaat Bagi Masyarakat Itulah Cita-Citanya
Ketika Perempuan Menjadi Ibu
Mengembalikan Ruang Aman Perempuan Berdasar Syariat Islam
3 Keistimewaan Perempuan dalam Islam, Nomor 3 Wajib diketahui Seorang Laki-laki
Bupati Dony AHmad Munir Sentil Para Perempuan Dalam Berpolitik: Jaga Harga Diri