Sedekah Jumat Membawa Berkah, Sedekah Ringan Pahala Berlimpah

- Jumat, 11 November 2022 | 10:39 WIB
onek-Bonita gelar Jumat Berkah Santunan dan Doa Bersama dengan para Anak Yatim  (Dok. pribadi Siti Rafika)
onek-Bonita gelar Jumat Berkah Santunan dan Doa Bersama dengan para Anak Yatim (Dok. pribadi Siti Rafika)

Sedekah itu tidak harus berupa makanan, minuman dan harta benda tetapi seluruh perbuatan kita yang baik merupakan sedekah dan pahala nya sama dengan sedekah bahkan pahalanya bisa lebih besar dibanding sedekah harta.

Baca Juga: Jadwal Salat Sumedang Hari Ini, 11 November 2022

Perlu digarisbawahi bahwa keutamaan dan pahala sedekah akan hilang apabila sedekah tersebut disertai dengan riya atau pamer ingin dipuji orang.

Perlu dipahami bahwa sedekah itu terbagi menjadi 2 yaitu;

  1. Sedekah Jariyah
  2. Sedekah Tsabitah

Sedekah jariyah yaitu sedekah yang pahala nya terus mengalir walaupun orang nya sdh meninggal selama dunia belum kiamat. Sedekah Jariyah itu berupa uang dan bisa disebut sebagai infaq.

Sedekah Jum'at berupa makanan dan minuman, tetapi harus dibeli atau didapatkan dengan mengeluarkan uang juga.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Libra Hari Ini, 11 November 2022, Baca Juga Ramalan Bintang Pasangan Kamu, Yuk?

Sedekah tersebut besar pahalanya dan terus mengalir walaupun kita sudah meninggal sebelum dunia kiamat.

Sedekah Taabitah merupakan sedekah yang tidak harus menggunakan uang. Sedekah ini merupakan sedekah yang pahalanya didapati sekali saja saat kita melakukan nya. Tidak mengalir terus menerus.

Tetapi pahala yang didapatkan walaupun sedikit tetapi bisa dilipatgandakan sehingga bisa melebihi pahala yang didapat dari sedekah jariyah.

pahala yang didapat bisa 1kali 10 kali, 100 kali 700 kali dan bisa dilipatgandakan lagi lebih dari itu.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Virgo Hari Ini, 11 November 2022, Baca Juga Ramalan Bintang Pasangan Kamu, Yuk?

Sholat itu pahalanya hanya 1 dan didapatkan hanya saat kita melakukannya. Tetapi pahala sholat sholat bisa ditingkatkan pahala menjadi 27 kali. Masih bisa ditingkatkan dengan melakukan wiridan sesudah sholat, bisa ditingkatkan lagi terus menerus pahalanya.

Membaca dan menghafal alquran. pahala nya hanya sekali pada saat kita membacanya. Tetapi sungguh luar biasa besar nilai pahala yang di dapat.

Setiap huruf Al Qur'an yang kita baca akan diberi 1 pahala. Dan pahala itu akan ditingkatkan sampai 10 kali.

Halaman:

Editor: Rauf Nuryama

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Larangan Memotong Surah dalam Pembacaan Al-Qur'an

Sabtu, 25 Maret 2023 | 20:17 WIB

Ramadhan Bulan Pendidikan

Jumat, 24 Maret 2023 | 17:24 WIB

Ramadhan, Bulan Al-Qur'an

Kamis, 23 Maret 2023 | 03:57 WIB

Pembagian Juz untuk Pembacaan Al-Qur'an Harian

Rabu, 22 Maret 2023 | 18:25 WIB

Kunci Kebahagiaan: Mengenal Dunia (Bagian 7)

Rabu, 15 Maret 2023 | 22:10 WIB

Kunci Kebahagiaan: Mengenal Allah (Bagian 5)

Selasa, 14 Maret 2023 | 06:37 WIB
X