18 Contoh Ucapan Belasungkawa Antar Umat Beragama, Bisa jadi Rujukan Anda Ketika ....

- Rabu, 15 Maret 2023 | 07:21 WIB
Gempa menjadi salah satu kejadian yang banyak mengakibatkan meninggal dunia, nah, ini contoh ucapan belasungkawa bagi anda yang ingin menyampaikan turut berduka atas meninggalnya seseorang atau banyak orang (Pixabay)
Gempa menjadi salah satu kejadian yang banyak mengakibatkan meninggal dunia, nah, ini contoh ucapan belasungkawa bagi anda yang ingin menyampaikan turut berduka atas meninggalnya seseorang atau banyak orang (Pixabay)

TiNewss.Com - Saat kerabat, keluarga, teman sedang berduka cita, sudah seharusnya kita mengucapkan belasungkawa. Berikut ini adalah beberapa contoh ucapan belasungkawa yang bisa kamu sampaikan sebagai rasa peduli dan empati kepada sesama manusia.

Cara Mengucapkan belasungkawa dalam Islam

Apabila kamu memeluk ajaran islam, kamu dapat mengucapkan ucapan belasungkawa sebagai berikut.

1. “Inna Lillahi Wa Inna Ilaihi Rajiun. Saya turut berduka cita atas meninggalnya almarhum (nama), semoga Allah SWT mengampuni dosa-dosa beliau.”

Baca Juga: Inilah 71 Ruas Jalan di Jawa Barat Yang Akan Segera Diperbaiki, Mana Saja?

2. “Kami sekeluarga ikut berduka cita atas kepergian bapak (nama), semoga beliau ditempatkan di surga-Nya. Semoga keluarga besar yang ditinggalkan tetap tabah dan sabar.”

3. Allahummaghfirlahu warhamu wa’aafihi wa’fu’anhu. Semua akan indah pada waktunya, tetaplah kuat atas kepergian ibumu. Dia pasti akan sedih jika melihat kamu terus-menerus menangis.’

4. Semua sudah dalam rencana Allah SWT, semoga alhamrhumah Ibu (nama) diberikan ampunan atas dosa-dosa nya, dan diberikan tempat terbaik di sisi-Nya.”

Baca Juga: Legenda Persib Puji Kualitas Stadion RAA Adiwijaya, Sesaat Setelah Persigar Legend Vs Persib Bandung Legend

5. “Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un. Turut berduka cita yang sedalam-dalamnya. Semoga beliau diampuni segala kesalahannya serta diterima amal ibadahnya oleh Allah. Keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan iman lahir dan batin.”

6. “Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un. Dari hati yang paling dalam, saya mewakili keluarga turut berduka cita atas meninggalnya almarhumah. Semoga Allah menempatkannya di tempat yang paling indah bersama orang-orang beriman, dan keluarga yang ditinggalkan diberi kesabaran dan ketabahan dalam menerima cobaan ini. Aamiin.”

7. “Bersabarlah, jangan terlalu larut dalam kesedihan ini. Allah berfirman setiap orang akan meninggal pada suatu hari nanti. Berdoalah semoga Ruh Alarhum tenang di alam sana. Semoga Allah SWT, memberinya Jannatul Firdaus.”

Baca Juga: Jalan Tol Cisumdawu Menjadi Dulang Emas PBB Pemda Sumedang, Jumlahnya ...

8. “Sesungguhnya ia adalah milik Allah SWT. Putri mu adalah anak yang baik dan berbakti. Semoga dia husnul khotimah.”

Halaman:

Editor: Rauf Nuryama

Tags

Artikel Terkait

Terkini

5 Produk Wearing Klamby Untuk Tren 2023

Minggu, 14 Mei 2023 | 21:16 WIB

5 Sepatu Converse Off White Paling Keren

Selasa, 28 Maret 2023 | 09:44 WIB

Puisi : Sang Tirani, Karya Sesanti Dian Mayasari

Sabtu, 11 Maret 2023 | 12:36 WIB

Puisi : Tikus Politik, Karya Sesanti Dian Mayasari

Sabtu, 11 Maret 2023 | 12:35 WIB
X