Di Pesantren Al Hikamussalafiyyah hari ini sedang dipacu dua pembangunan yang harus diperhatikan penuh. Pertama pembangunan kualitas pendidikan santri, dan yang kedua kualitas pembangunan fisik seperti asrama, gedung-gedung tempat belajar, dan bangunan fisik lainnya. Dua-duanya harus terlayani dan terfasilitasi.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Jawa Barat 10 Januari 2022: Potensi Hujan Lebat Bogor, Sumedang dan Sekitarnya
Sementara Sesepuh Pesantren Al Hikamussalafiyyah, KH. Mohammad Aliyuddin memberikan nama untuk Kobong baru tersebut dengan nama Subulussalam.
“Asrama atau Kobong yang dulu sempat kebakaran dinamakan saja Asrama Subulussalam”, kata KH. Muhammad Aliyuddin. (Ayi Abdul Kohar)***
Artikel Terkait
Pesantren Al-Hikamussalafiyah Sukamantri Terbakar, 3 Kobong Ludes Dilalap Si Jago Merah
Ridwan Kamil Bangga Perda Pesantren Jabar Pertama Di Indonesia
Wakil Ketua MPR Gus Jazil, Kunjungi Pesantren Al-Hikamussalafiyyah dan Ziarah Ke Raja Sumedang
Situasi masih pandemi, Pesantren Al-Hikamussalafiyyah Larang Orang Tua Menjenguk Anaknya
Lahirnya Perda Pondok Pesantren di Sumedang, Pondok Pesantren Tetap Jaga Nilai Dasar dan Kearifan Sosial