TiNewss.Com - Halo sobat TiNewss.com, berjumpa lagi dengan Rubik Lifestyle, khusus buat sobat yang akan memperpanjang SIM A dan SIM C kami menginformasikan jadwal dan lokasi SIM Keliling untuk daerah Polresta Cirebon 16 - 21 Januari 2023.
Dengan adanya Jadwal SIM keliling dan lokasi di wilayah Polresta Cirebon hari ini akan memudahkan sobat TiNewss.Com mengunjunginya.
Dengan mengecek jadwal SIM keliling disini untuk Minggu ini dari tanggal 16 - 21 Januari 2023, sobat TiNewss.Com tidak perlu datang ke kantor Polresta Cirebon.
Baca Juga: 'Ciki Ngebul' Makan Korban, Di mana Sistem Keamanan Pangan Negara?
Setiap orang yang mengemudikan kendaraan di jalan raya wajib mengantongi Surat Izin Mengemudi sesuai dengan jenis kendaraan yang dikemudikan. Ketentuan berlaku untuk pengendara yang tidak memiliki SIM yang diatur Pasal dalam 281.
Buat sobat TiNewss.com yang memiliki Surat Ijin Mengemudi ( SIM) yang masa berlakunya hampir habis maksimal pada pekan ke 3 di Bulan Januari 2023 bisa datang ke lokasi SIM Keliling yang dekat dengan rumah sobat.
Semua masyarakat dari daerah manapun yang terdapat lokasi SIM Keliling boleh memanfaatkan layanan SIM keliling tersebut.
Baca Juga: Jadwal Dan Lokasi SIM Keliling Polrestabes Bandung 16 - 21 Januari 2023
Sebelum berangkat persiapkan pesyaratan untuk memperpanjang SIM di mobil SIM Keliling yaitu :
- SIM asli lama
- KTP Asli dan photocopynya 3 lembar atau suket ( surat keterangan pengganti KTP )
- Surat keterangan sehat dari dokter yang situnjuk Kepolisian yang menyatakan sehat jasmani dan rohani ( di lokasi pelayanan ) sesuai dengan peraturan Kepolisian nomor 5 tahun 2021 tentanh penerbitan dan penandaan SIM
- Alat tulis sendiri untuk mempermudah pengisian formulir biar sobat ngga ngantri.
Juga bawa uang biaya perpanjangan SIM sobat yang berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 60 tahun 2016 tentang penerimaan bukan pajak untuk perpanjangan SIM A Rp80.000 untuk perpanjangan SIM C Rp75.000 ditambah biaya asuransi.
Baca Juga: Malhamah Tidak bisa terjadi Tanpa Taktik Penipuan
Inilah sobat TiNewss.com jadwal dan lokasi SIM Keliling Polresta Cirebon tanggal 16 - 21 Januari 2023 :
Lokasi SIM Keliling :
Artikel Terkait
Tanpa APBD, Gebyar Arsip dan Literasi Kota Cirebon Tetap Diselenggarakan, Ini Kata Wakil Walikota!
Kasus Nurhayati Cirebon, Mahfud MD Beri Signal Dihentikan
Jalan Cireki Amblas Lagi, Perjalanan Cirebon Bandung Dialihkan, Adakah Hubungan Dengan Sesar Baribis
Bicara Smart City, Walikota Cirebon: Kami Harus Belajar Kepada Sumedang
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling: Cirebon, Indramayu, Kuningan, 2 Desember 2022