Berapa biaya memperpanjang SIM?
Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 60 tahun 2016 tentang penerimaan bukan pajak untuk perpanjangan SIM A Rp 80.000 untuk perpanjangan SIM C Rp 75.000
Inilah Jadwal dan Lokasi SIM Keliling: 2 Desember2022
- Mobil 1 di ITC Kebon Kalapa Jalan Pungkur Kota Bandung
- Mobil 2 di Lucky Square Jalan Antapani Kota Bandung
- Mobil 1 Taman Kopo Baleendah
- Mobil 2 Permata Buah Batu Bojong Soang
Pendaftaran SIM Keliling dibuka dari pukul 9.00 wib sampai 12.00 wib,diharapkan datang lebih awal karena formulir perpanjangaan SIM terbatas, semoga bermanfaat***
Artikel Terkait
Jadwal SIM Keliling Sumedang Hari ini Rabu 16 November 2022
Ini Jadwal SIM Keliling Sumedang Hari ini Kamis 17 November 2022
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling: Tasikmalaya, 2 Desember 2022
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling: Cirebon, Indramayu, Kuningan, 2 Desember 2022
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling: Bogor, 2 Desember 2022