TiNewss.com - Pihak Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) Bandung mengumumkan bahwa Ratusan Nakes Terkonfirmasi Covid19 di Rumah Sakit yang selama ini menjadi rujukan Pemerintah untuk pasien Covid19.
Demikian disampaikan Direktur Pelayanan Medik, Keperawawtan dan Penunjang RSHS, dr. Yana Akhmad Supriatna.
Hal ini terjadi ketika pihak RSHS melakukan pemeriksaan terhadap nakes yang ada di Rumah Sakit tersebut.
Kegiatan pemeriksaan ini menurut Yana, rutin dilakukan sebagai antisipasi karena RSHS tidak pernah berhenti merawat pasien Covid19.
"... totalnya ada 161 yang terdiri dari dokter, perawat dan tenaga teknis penunjang," ungkap Yana seperti dikutip TiNewss.com dari prmnews.pikiran-rakyat.com.
Lebih lanjut Yana menjelaskan bahwa penularan terjadi bukan di RSHS, melainkan di lingkungan masyarakat, dimana para nakes melakukan kontak erat.
Artikel Terkait
Kasus COVID19 di Sumedang Kembali Naik, ini Instruksi Bupati Untuk Jajarannya dan Warga Sumedang
Ada Siswa Terkonfirmasi Covid19, Sejumlah Sekolah Termasuk SMA Negeri 1 Sumedang, Stop PTMT Selama 6 Hari
Selama Februari 2022, Penambahan Covid19 di Kabupaten Sumedang 106 Kasus, Tapi Secara Umum Tidak Bergejala
Sumedang dan Banyak Kabupaten Kota di Jawa Barat, Wajib 'Berguru' Ke Pangandaran, Soal Covid19
Innalillahi, Artis Dorce Gamalaama Meninggal Dunia Karena Covid19