TiNewss.com - Beberapa wilayah di Kabupaten Sumedang, seperti Kecamatan Sumedang Utara, Cimalaka dan Cisitu berpeluang hujan disertai petir dan angin kencang pada 14 Januari 2022 sore.
Prediksi Hujan sedang-lebat yang disertai petir dan kita serta angin kencang pada pukul 17:40 hingga 20:30.
Demikian disampaikan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Jawa Barat.
Berikut informasi lengkap, peringatan Dini Cuaca di Jawa Barat tanggal 14 Januari 2022 pukul 17:11 WIB masih berpotensi hujan sedang-lebat yang disertai Kilat dan petir.
Baca Juga: Hukuman Mati untuk Herry Wirawan Jadi Polemik, Melanie Subono Bilang Begini
Kabupaten Sukabumi:
Waluran, Jampang Kulon, Kalibunder, Cidadap, Cimanggu,
Kabupaten Cianjur:
Cibinong, Agrabinta, Cijati, Leles,
Kabupaten Bandung:
Rancabali,
Kabupaten Garut:
Sukawening, Karangtengah,
Kabupaten Tasikmalaya:
Ciawi, Kadipaten,
Baca Juga: Facebook Menghadapi Class Action US,2 miliar di Inggris Atas Dominasi Pasar
Artikel Terkait
BreakingNews: Peringatan Dini Cuaca Jawa Barat Per 28 Desember 2021, Hujan Lebat Terjadi Di 6 Kabupaten
Peringatan Dini Cuaca di Jawa Barat 29 Desember 2021 Malam, Hati-Hati 8 Kabupaten Potensi Hujan Disertai Petir
Peringatan Dini Hujan Lebat Di Sumedang Hingga 31 Desember 2021, Ini 8 Kecamatan Terdampak
Prakiraan Cuaca Jawa Barat 4 Januari 2022, Peringatan Dini Hujan Desertai Petir Pada Daerah Ini!
Peringatan Dini Cuaca Jawa Barat 9 Januari 2022 Siang Hingga Sore, Ini Kabupaten Kota Potensi Hujan Petir