Hanya Ingin Kau Tahu, Lirik Lagu Republik yang Berkesan bagi Usia 40-50an

- Sabtu, 17 Desember 2022 | 17:13 WIB
Hanya Ingin Kau Tahu, karya grup Bandk Republik, liriknya menggambarkan besarnya cinta. (pixabay.com)
Hanya Ingin Kau Tahu, karya grup Bandk Republik, liriknya menggambarkan besarnya cinta. (pixabay.com)

TiNewss.Com--Bagi orang tua yang berusia antara 40-50an pasti mengenal lagu karya grup band Republik. Salah satu yang populer 16 tahun yang lalu adalah lagu "Hanya Ingin Kau Tahu'.

Lagu ini dipopulerkan grup band Republik pada 4 Maret 2007. Lagu ini populer dan sering mengalun di setiap radio. Puncak tangga nada selalu menempatkan lagu ini saat itu.

Kini 16 tahun kemudian, lagu ini bukan hanya versi aslina dalam bentuk Pop, melainkan ada yang versi lagu dangdut bahkan dangdut Koplo.

Lirik yang enak dan menyentuh perasaan, akan membawa suasana hati yang menyanyikan atau mendengarkannya. Apalagi kalau dibuat versi dangdut, musiknya enak untuk joget,  walau liriknya sedih.

Baca Juga: Cek Jadwal Libur Akhir Tahun Sekolah. Kamu Liburan Ke Mana?

Tentu bagi usia yang mendekati 40-50an, akan mengenang masa-masa itu ketika menikamti lagu ini.

Bahkan mungkin ada yang bersedih mendengarkan lagu ini. Ayoo siapa yang sedih dan siapa yang gembira mendengar lagu ini!

Yu simak lagu 'Hanya Ingin Kau Tahu' karya Republik berikut ini.

HANYA INGIN KAU TAHU

Ku telah miliki
Rasa indahnya perihku
Rasa hancurnya harapku
Kau lepas cintaku

Rasakan abadi
Sekalipun kau mengerti
Sekalipun kau pahami
Ku pikir ku salah mengertimu

Aku hanya ingin kau tahu
Besarnya cintaku
Tingginya khayalku bersamamu

Tuk lalui waktu yang tersisa kini
Di setiap hariku
Di sisa akhir nafas hidupku

ow wooo wo wo wo

Halaman:

Editor: Asep D Darmawan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Kumpulan Cerita Rakyat Nusantara : Burung Kesayangan

Senin, 20 Februari 2023 | 08:03 WIB

Romantisme Di Ruang Publik Menuai Kontroversi

Sabtu, 18 Februari 2023 | 08:15 WIB

Drama Korea Romantis Komedi Yang Dapat Membuat Baper

Selasa, 14 Februari 2023 | 19:46 WIB
X